Health and Beauty
10 Rekomendasi Deodorant Yang Bagus Untuk Pria (Update Tahun 2022)
Terkadang kita tidak menyadari bahwa produksi keringat yang berlebih dapat mengganggu penampilan anda, sudah pasti bagian ketiak akan basah dan terasa lengket. Ketiak yang basah akan memicu berkembangnya bakteri dan dapat membuat tubuh anda mengeluarkan bau yang tidak sedap. Jika hal tersebut terjadi, anda akan merasa kurang percaya diri karena bau badan akan mengganggu orang […]